Prinsip Penggembalaan Menurut 1 Timotius 4:1-16: Kajian Reflektif untuk Penerapan di GPdI Wilayah Waropen Barat, Papua

Penulis

  • Daniel Wenggi Sekolah Tinggi Alkitab Jember, Jawa Timur
  • Sutikto Sutikto Prodi Magister Teologi, Sekolah Tinggi Alkitab Jember, Jawa Timur

DOI:

https://doi.org/10.33991/epigraphe.v4i1.55

Kata Kunci:

1 Timothy 4, GPdI Papua, Pastor, Pastorate, 1 Timotius 4, Gembala, penggembalaan

Abstrak

The principle of shepherding means a fundamental statement that can be considered as a general truth that is used by both pastors and groups in pastors in working to achieve their goals. In this connection, it is important to study the principles of shepherding according to 1 Timothy 4: 1-16. The purpose of this study is to describe, analyze, and implement the principles of shepherding according to 1 Timothy 4: 1-16 in the pastoral environment of the GPdI session in the West Waropen Region, Papua. This study uses qualitative research with a descriptive analysis method with a hermeneutical approach to the text of 1 Timothy 4: 1-16. In conclusion, some principles in shepherding based on 1 Timothy 4: 1-16 are: knowing the purpose of shepherding, being called to serve, preparing for service, entering service, and serving as God's Servant.

 

Abstrak

Prinsip penggembalaan artinya pernyataan fundamental yang dapat di-anggap sebagai kebenaran umum yang digunakan oleh gembala sidang baik perorangan maupun kelompok dalam bekerja untuk mencapai tujuannya. Berkaitan dengan hal itu penting untuk mempelajari prinsip-prinsip penggembalaan menurut 1 Timotius 4:1-16. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan, menganalisis dan mengimplementasikan prinsip-prinsip penggembalaan menurut 1 Timotius 4:1-16 dalam ling-kungan gembala sidang GPdI di Wilayah Waropen Barat, Papua. Peneli-tian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif dengan pendekatan hermeneutis pada teks 1 Timotius 4:1-16. Kesim-pulannya, ada beberapa prinsip dalam penggembalaan berdasarkan 1 Timotius 4:1-16 yang dapat diterapkan, yakni: mengetahui tujuan peng-gembalaan, terpanggil melayani, persiapan pelayanan,  memasuki pelaya-nan dan melayani sebagai Hamba Tuhan.

Referensi

_________. Tafsiran Alkitab Masa kini 3 Matius-Wahyu, Jakarta: Yayasan Komunikasih Bina Kasih/OMF, 2003

_________. Alkitab Penuntun Hidup Berkelimpahan, Malang: Gandum Mas, 2005

Anggu, Peter, Etika Penggembalaan, Makasar: STT Jaffray, 2003

Barclay, William, Pemahaman Alkitab Setiap Hari, Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2000

Beyer, Ulrich, Tafsiran Surat 1 dan 2 Petrus dan Surat Yudas, Jakarta: BPK Gunung Mulia, 1972

Cowls, Robert, Gembala Sidang, Bandung: Kalam Hidup, tt

Dece, Elliya. “Pengaruh Kepemimpinan Gembala Sidang Terhadap Motivasi Pelayanan Kaum Awam.†DIEGESIS: Jurnal Teologi Kharismatika 2, no. 1 (2019): 25–34.

Djadi, Jermia, “Teologi Pastoral,†Makassar: Sekolah Tinggi Theologia Jaffray, 2005

Gandel, Kenneth O, Membina Pemimpin Pendidikan Kristen, Malang: Gandum Mas, 2001

Halim, Makmur, Gereja di Tengah perubahan dunia, Malang, Gandum Mas, 2000

Peter, George W, Teologi pertumbuhan Gereja, Malang: Gandum Mas 2002

Pfitzner, V.C, “Kesatuan dalam kepelbagian†Tafsiran atas surat I Korintus Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2004

Prajogo, Natanael S. “Implementasi Kepemimpinan Gembala Yang Melayani Berdasarkan 1 Petrus 5 : 2-10 Di Kalangan Gembala Jemaat Gereja Bethel Indonesia Se-Jawa Tengah.†HARVESTER: Jurnal Teologi dan Kepemimpinan Kristen 4, no. 1 (2019): 1–21.

Riruma, Josina Mariana. “Integritas Hamba Tuhan Menurut 1 Timotius 4:11-16†6, no. April (2017): 56–96.

Samarenna, Desti, and Harls Evan R Siahaan. “Memahami Dan Menerapkan Prinsip Kepemimpinan Orang Muda Menurut 1 Timotius 4:12 Bagi Mahasiswa Teologi.†BIA’: Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen Kontekstual 2, no. 1 (2019): 1–13. http://www.jurnalbia.com/index.php/bia.

Sanders, J. Oswald, Kepemimpinan Rohani, Bandung: Kalam Hidup,1999

Sudibyo, Irwanto. “Pelayanan Kepemimpinan Penggembalaan Menurut Kisah Para Rasul 20:17-38.†Jurnal Teologi Gracia DeoGracia Deo 2, no. 1 (2019): 46–61.

Sudjarwo, Markus. “Mengaplikasikan Integritas Gembala Jemaat Menurut Surat-Surat Penggembalaan.†EPIGRAPHE: Jurnal Teologi dan Pelayanan Kristiani 3, no. 2 (2019): 173.

Sumiwi, Asih Rachmani Endang. “Gembala Sidang Yang Baik Menurut Yohanes 10 : 1-18.†HARVESTER: Jurnal Teologi dan Kepemimpinan Kristen 4, no. 2 (2019): 1–18.

Tidball, Derek.J, Teologi penggembalaan, Malang : gandum Mas, 1995

Wiersbe, Warren W. & Howard F. Sugden, Memimpin Gereja secara Mantap, Bandung: LLB, 1994

Wongso, Peter, Theologia Penggembalaan, Malang: SAAT, 1983

Diterbitkan

2020-05-31

Cara Mengutip

Wenggi, D., & Sutikto, S. (2020). Prinsip Penggembalaan Menurut 1 Timotius 4:1-16: Kajian Reflektif untuk Penerapan di GPdI Wilayah Waropen Barat, Papua. EPIGRAPHE (Jurnal Teologi Dan Pelayanan Kristiani), 4(1), 31–43. https://doi.org/10.33991/epigraphe.v4i1.55

Terbitan

Bagian

Articles